
Tol Bekasi Arah Cawang Terpantau Padat Imbas Kecelakaan Beruntun 4 Kendaraan
PLUTKUMKMGIANYAR – Terpantau kepadatan kendaraan terjadi di Tol Bekasi arah Cawang ruas KM 15+400 setelah terjadi kecelakaan beruntun 4 kendaraan di Jakarta, pada Rabu (6/12/2023). Petugas call center Jasa Marga, Dwi mengatakan bahwa pihaknya saat ini telah berada di lokasi untuk melakukan pengamanan dan penanganan. Kecelakaan yang melibatkan 4 kendaraan tersebut masih di identifikasi dan…