
Oplos Hand Sanitizer Untuk Mabok, 2 Napi Di Serang Tewas
PLUTKUMKMGIANYAR – Pada Jumat (1/12/2023), dua napi di Lapas Kelas II A Serang, tewas di dalam sel tahanan karena meminum oplosan hand sanitizer dan minuman kola. Kedua napi tersebut bernama Beni Yulias dan Beni Priatna dan saat ini sudah dilakukan proses pemakaman. Kanwil Menkumham Banten meminta agar pengawasan diperketat terhadap warga binaan. Sisa warga binaan…